CARA INSTALASI MIKROTIK DI VIRTUAL BOX - Informasi Teknik Komputer Dan Jaringan

Breaking

 Informasi Teknik Komputer Dan Jaringan

Selamat Datang Di Blog Seputar Informasi Teknik Komputer Dan Jaringan

Kamis, 25 April 2019

CARA INSTALASI MIKROTIK DI VIRTUAL BOX





1.PERTAMA KITA KLIK "NEW" 

2. kemudian isi name nya, dan memori size dengan ukuran 128 mb lalu pilih "create a virtual hard disk now" klik create




3.kemudian atur ukuran hard disk sebesar 2gb ,dan klik "VHD (virtual hard disk) kemudial klik "dynamically" klik create  


4.selanjutnya klik setting 



5.lalu kita klik "stroge"


6.klik "empty" dan isi iso mikrotik nya 



7.selanjutnya klik NETWORK klik adapter1 lalu kita cari "bridge adapter"




8.selanjutnya klik adapter2 lalu kita enable network adapter nya dengan cara di bawah ini 




10.lalu search "host-only adapter" jika sudah klik ok 



11.langkah selanjutnya klik START 




12.lalu mari kita pilih software yang akan kita install dengan menekan space gambar di bawah jika sudah lalu tekan I untuk menginstal


13. do you want to keep old configuration ?<pilih N 
       warning : all data on the disk will be erased!continue<pilih Y



14. sebelum reboot pastikan hilangkan checklist pada mikrotik iso 6.44.3. 



15. lalu klik force unmount 



16.klik kanan pada icon disk pada virtual box setelah itu enter untuk reboot 



17. Jika benar, setelah reboot akan muncul login RouterOS Mikrotik. Login menggunakan user admin, password [dikosongkan] > enter.



18. kemudain klik N